Apa Makanan Khas Empat Lawang? Berikut 5 Lauk Khas Empat Lawang, Resep dan Cara Memasaknya!
Makanan khas Empat Lawang.-ISTIMEWA-
BAHAN-BAHAN:
- 1 ekor ikan baung
- 2 Ikat Tebu Telok
- 1 Buah Jeruk Nipis
BACA JUGA:Miliki Cita Rasa Otentik, Berikut 6 Rekomendasi Makanan Khas Kamboja
BUMBU HALUS:
- ½ 3 Buah Cabai Keriting
- 7 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- ½ sendok teh merica
- 1 sendok makan ketumbar halus
- 3 butir kemiri
- 1 ruas kunyit
BACA JUGA:Jangan Lewatkan Kuliner Khas Bengkulu Ini, Lezat dan Menggugah Selera
BUMBU PELENGKAP:
- 1 ruas jahe geprek
- 1 ruas lengkuas geprek
- 3 lembar daun salam
- 1 lembar daun kunyit
- 3 lembar daun jeruk
- 1 batang serai geprek
- 350 ml santan cair
- 100 ML santan kental
- ½ sdt garam
- 10 cabe rawit merah utuh
- daun kemangi secukupnya
CARA MEMBUAT:
Bersihkan ikan lalu lumuri dengan perasan air jeruk
BACA JUGA:Tarian Puyang Putri, Tarian Khas Desa Sawah Empat Lawang Dari Legenda Cinta Si Pahit Lidah
Haluskan semua bumbu halus tumis bumbu yang sudah diH haluskan sampai harum
Lalu masukkan semua bumbu pelengkap
BACA JUGA:Liburan Ke Bangka Belitung? Jangan Ketinggalan Kuliner Khas Berikut
Masukkan ikan baung dan tebu telok aduk sampai berubah warna
Tuangkan sebagian santan cair dan garam kemudian masak dengan api sedang kemudian ditutup masak selama 15 menit
BACA JUGA:5 Oleh-oleh Khas Jambi Paling Populer, Wajib Dicoba!
Masukkan sisa santan cairu. Tunggu sampai mendidih
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: