Pj Gubernur Sumsel Buka Rakerda Dekranasda, Ini yang Dibahas!

Pj Gubernur Sumsel Buka Rakerda Dekranasda, Ini yang Dibahas!

Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mengadakan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Tahun 2024 di Griya Agung Palembang, Selasa (16/1/2024). -Humas Pemprov Sumsel-

Dengan demikian, diharapkan dapat tercipta sinergi dan kolaborasi yang optimal dalam mendukung pengembangan IKM di Sumsel.

Dekranasda merupakan organisasi yang bergerak di bidang kerajinan, yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pemberdayaan dan pengembangan IKM. 

BACA JUGA:Hadiri Rapat Paripurna I Dprd Pagaralam, Ini Pesan yang Disampaikan Waka Polres

BACA JUGA:Gelar Dapur Umum di Lokasi Banjir: Sat Brimob Polda Sumsel Siapkan 1000 Porsi Nasi Kotak Setiap Hari

Dekranasda juga berperan dalam melestarikan dan mengembangkan kerajinan tradisional, serta meningkatkan kualitas dan daya saing produk kerajinan di pasar nasional dan internasional. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: