Tesla di Indonesia Ternyata Lebih Mahal dari Negara Lain, Mengapa?

Tesla di Indonesia Ternyata Lebih Mahal dari Negara Lain, Mengapa?

Tesla Model X.--

- Tesla Model Y Long Range AWD: Rp 2 miliar

- Tesla Model Y Performance AWD: Rp 2,3 miliar

Harga di Amerika Serikat:

- Tesla Model Y Long Range RWD: USD 31.490 atau sekitar Rp 517 juta

- Tesla Model Y Long Range AWD: USD 34.490 atau sekitar Rp 566 juta

- Tesla Model Y Performance AWD: USD 37.990 atau sekitar Rp 624 juta

BACA JUGA:Danau-danau Menakjubkan di Indonesia: Keindahan Alam yang Memikat

3. Tesla Model S

Tesla Model S dikenalkan pertama kali pada 2012 dengan nama "White Star".

Mobil ini diharapkan bisa menjadi alternatif dari BMW Seri 5 atau Audi A6.

Model S tersedia dalam dua tipe: Long Range dan Plaid.

- Long Range: Dual Motor All-Wheel Drive, jarak tempuh 647 km, kekuatan 670 hp, kecepatan 100 km/jam dalam 3,1 detik.

- Plaid: Tri Motor All-Wheel Drive, kekuatan 1.020 hp, jarak tempuh 577 km, kecepatan 100 km/jam dalam 1,99 detik.

BACA JUGA:Wisata Sungai di Indonesia: Eksplorasi Keindahan Aliran Air yang Memukau

4. Tesla Model X

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: