Oknum Brigpol Bayu Aji Senonugroho yang Bertugas di Polres Mura Dipecat dari Polri, Ini Kesalahannya

Oknum Brigpol Bayu Aji Senonugroho yang Bertugas di Polres Mura Dipecat dari Polri, Ini Kesalahannya

Upacara Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) anggota Polres Musi Rawas. Foto: dok/ist.--

BACA JUGA:Empat Lawang United Dominasi Turnamen Sepakbola U13

Kedua, tingkatkan kedisiplinan pribadi dan kesatuan sebagai nilai dan perwujudan nilai pribadi yang bisa nantinya merugikan pribadi dan kesatuan, ketiga memelihara sikap, tingkah laku dan tutur kata setiap waktu, keempat hindari sikap-sikap seperti arogansi, individu dualisme, dan apatis sehingga kita semua dapat jadi contoh keluarga dan masyarakat.

Kelima tingkatkan pengawasan dan pengendalian aturan didalam setiap pelaksanaan tugas dan tidak ragu-ragu meningkatkan perannya yang melakukan pelanggaran hukum serta memberikan penghargaan kepada personel yang berprestasi.

Dan, upacara yang dilaksanakan pada hari ini semoga tidak kembali terjadi lagi.

BACA JUGA:Peduli Keselamatan Satlantas Polres Empat Lawang Cepat Bertindak Bersihkan Lumpur Tutupi Badan Jalan

"Saya juga mengingatkan, bahwa betapa sulitnya betapa susahnya, sebelumnya untuk bergabung di institusi Polri, terkhusus pada hari ini ada adik-adik yang baru mengikuti pelatihan dan pendidikan di Polres Musi Rawas, saingan serta upaya yang begitu berat untuk bergabung di sini (Polri). Banyak pengorbanan yang harus dikorbankan, terkhusus pengorbanan orang tua, keluarga, baik istri, suami maupun anak sehingga kita bisa mengenakan pakaian ini. Dan jujur saja ini adalah keputusan yang sulit apalagi saat ini jumlah anggota Polri masih banyak mengalami kekurangan khususnya di Polres Mura," tuturnya. (Pad)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: