Tilang Elektronik Pagaralam, Berikut Data Pelanggaran Pengemudi di Kota Ini Selama Ops Patuh Musi 2023

Selama pelaksanaan Ops Patuh Musi 2023 yang digelar Satlantas Polres Pagar Alam sejak 10 Juli 2023 lalu, ternyata tak sedikit pengemudi motor terjaring operasi.-DISWAY NETWORK/Reri Alfian-
"Menganai jenis sasarann pelanggaran, diantaranya kelengkapan berkendara seperti helm, melawan arus, anak di bawah umur, menerobos lampu merah," imbuhnya.
Juga kendaraan pribadi yang menggunakan sirine rotator strobo, kendaraan ODOL (Over Dimensi Over Load). Knalpot brong, TNBK yang tidak sesuai, berboncengan lebih dari dua.
BACA JUGA:Terlibat Kasus TPPO, Seorang ASN dan Honorer di Empat Lawang Diamankan Polisi
Lebih jelas Kasat, mengimbau kepada masyarakat terkusus pengemudi kendaraan selama pelaksanaan Ops Patuh Musi agar tertib dan patuhi tetib berlalu lintas.
Jangan sampai melakukan pelanggaran. Imabuan ini tidak semata menghindari pelanggaran.
"Namun, untuk keselamatan si pengemudi motor dan pengendara lainnya. Ayo budayakan keselamatan berlalu lintas, kalau tidak sekarang kapan lagi," pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: