Apakah Mitos dan Fakta Sama? Berikut Penjelasannya!
ILUSTRASI--
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Avokad atau Alpukat untuk Kesehatan
Mitos sulit atau bahkan tidak mungkin diverifikasi secara ilmiah karena mitos seringkali melibatkan elemen supernatural atau peristiwa yang tidak dapat diulangi.
Mitos seringkali diterima atau ditolak berdasarkan keyakinan individu.
BACA JUGA:5 Fakta Sejarah Kota Palembang: Jejak Budaya dan Kejayaan di Ujung Sumatera
Fakta dapat diverifikasi melalui metode ilmiah yang obyektif dan dapat diulangi.
Fakta juga dapat dipelajari, diperiksa, dan dikonfirmasi oleh orang lain menggunakan metode yang sama atau melalui penelitian yang independen.
BACA JUGA:Cara Membuat Pindang Patin yang Lezat dan Gurih, Berikut Resepnya!
Penting untuk membedakan antara mitos dan fakta, karena hanya fakta yang dapat diandalkan sebagai dasar untuk memahami dunia secara objektif.
Meskipun mitos mungkin memiliki nilai budaya atau estetika tertentu, penting untuk memeriksa fakta dan mengandalkan bukti yang dapat diverifikasi saat mengambil keputusan yang berpengaruh.
BACA JUGA:Ramai Dibicarakan, Sistem Single Salary Bisa Berpeluang Naikan Gaji PNS 10 Kali Lipat
Apa perbedaan antara Mitos dan Sejarah?
Sejarah adalah ilmu yang mempelajari peristiwa pada masa lalu. Sejarah berbeda dengan mitos.
Sejarah mengungkapkan peristiwa secara nyata dengan adanya bukti-bukti atau jejak sejarah.
BACA JUGA:Selamat! Defran Alvindo dan Nadinda Shakila Terpilih Menjadi Bujang Gadis Empat Lawang 2023
Sementara itu, mitos adalah cerita yang belum tentu dapat dibuktikan kebenaranya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: