16 WBP Lapas Kelas IIB Empat Lawang Ikuti Sidang TPP Interasi

16 WBP Lapas Kelas IIB Empat Lawang Ikuti Sidang TPP Interasi

Warga Binaan Lapas kelas IIB Empat Lawang saat ikuti sidang TPP. Foto: Andika/Rakyat Empat Lawang.--

EMPAT LAWANG, RAKYATEMPATLAWANG.DISWAY.ID - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Empat Lawang menggelar sidang TPP Usul Integrasi bagi 16 warga binaan pemasyarakatan kelas IIB Empat Lawang, Senin, 19 Juni 2023.

Kegiatan sidang tim pengamat pemasarakat (TPP) dipimpin Langsumg oleh Kalapas Kelas IIB Empat Lawang.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala KPLP, Abdul Hamid dan dihadiri oleh Kasubsi Registrasi, serta Anggota Sidang TPP Lapas Kelas IIB Empat Lawang. Juga perwakilan Pembimbing Pemasyarakatan Bapas Lahat.

BACA JUGA:Bikin Bangga!! Sella Septiana Berhasil Menembus 37 Besar POI 2023

BACA JUGA:Eksklusif!! Nama-nama Peserta Bujang Gadis Empat Lawang

Saat dibincangi, Kalapas kelas llB kabupaten Empat Lawang mengatakan, ada dua agenda yang dibahas kali ini.

"Dua agenda pembahasan kita hari ini yaitu terkait asimilasi dan integrasi, dari kedua agenda tersebut ada sebanyak 16 warga binaan yang diusulkan, yaitu asimilasi sebanyak 2 orang dan integrasi sebanyak 14 orang," ucapnya.

BACA JUGA:Diikuti 9 Kepala Daerah se-Sumbagsel, Rakor Komwil II APEKSI Dimulai

BACA JUGA:Perbanyak Event, Kenalkan Potensi Wisata Pagaralam

"Harapanya Semoga saat melaksanakan program asimilasi/integrasi dengan dibimbing oleh Bapas dapat warga binaan Lapas kelas IIB Empat Lawang menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan tidak mengulangi pelanggaran yang telah dilakukan," tandasnya. (dik)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: