Empat Lawang Suku Apa? Berikut 4 Suku Mayoritas yang Ada di Kabupaten Empat Lawang

Empat Lawang Suku Apa? Berikut 4 Suku Mayoritas yang Ada di Kabupaten Empat Lawang

Simpang Tiga Tugu Empat Lawang.-Dokumen Rakyat Empat Lawang/Disway.ID Network-

BACA JUGA:Wajib Diketahui! Ini 6 Arti Hewan Ini Bila Masuk ke Dalam Rumah

Diketahui, dulu wilayah Kabupaten Empat Lawang merupakan wilayah Kabupaten Lahat, sebelum dimekarkan menjadi daerah otonomi tersendiri di Provinsi Sumsel.

Suku Kikim di Kabupaten Empat Lawang, kebanyakan tinggal di wilayah Kecamatan Tebing Tinggi dan Kecamatan Talang Padang, serta sebagian kecil di wilayah Kecamatan Sikap Dalam.

BACA JUGA:Wah! di Daerah Ini Tersimpan Potensi Wisata yang Instagramable

Karenanya, Suku Kikim di Kabupaten Empat Lawang, juga disebut Suku Kikim Tebing.

Mayoritas Suku Kikim di Kabupaten Empat Lawang, beragama Islam dengan bahasa yang digunakan adalah bahasa Melayu barisan tengah yang dipengaruhi dialeg Tebing.

BACA JUGA:Jaga Privasi Tetap Aman, Begini Cara Menyembunyikan Foto di Galeri

Beberapa diantaranya tetap mempertahankan dialeg bahasa Kikim asli yang tinggal di DAS Kikim di wilayah Kabupaten Lahat. **

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: