Super League Kembali! 3 Klub Ngotot Ingin Hidupkan ESL

Super League Kembali! 3 Klub Ngotot Ingin Hidupkan ESL

EUROPAN SUPER LEAGUE--

BACA JUGA:Pencinta Bola Wajib Baca! Turnamen Internasional yang Akan Hadir di 2023 Berdasarkan Kalender FIFA

FC Barcelona, Real Madrid, dan Juventus adalah 3 klub tersisa yang masih berjuang membentuk Super League.

ESL saat ini dipimpin oleh Presiden Real Madrid, Florentino Perez.

Selain akan diikuti oleh 80 klub, isi proposal tersebut antara lain ialah akan ada banyak divisi, minimal 14 pertandingan per klub dan tak ada anggota permanen.

Kompetisi ini juga akan memberikan pemasukan bagi tim setiap pertandingan.

BACA JUGA:13 Tim Sepak Bola Berlaga di Liga 3 Sumatera Selatan

BACA JUGA:Turnamen Bola Basket Kapolres Cup Dibuka

Jalannya kompetisi ini bukan tanpa halangan, banyak pihak yang protes terhadap pembentukan ESL.

Presiden LaLiga, Javier Tebas mengatakan kalau ESL seperti serigala yang menyamar.

"Liga Super adalah serigala yang disamarkan sebagai nenek dalam upaya untuk membodohi sepakbola Eropa. Tetapi hidung dan giginya sangat besar," tulis Tebas di Twitter dengan mencantumkan gambar ilustrasi karya seniman Brasil, Emerson Coe. (cw1)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: