5 HP Flagship Bekas Murah di Bawah Rp2 Juta yang Masih Layak Dibeli di 2025

5 HP Flagship Bekas Murah di Bawah Rp2 Juta yang Masih Layak Dibeli di 2025:ist--
RAKYATEMPATLAWANG.DISWAY.ID – Di tengah lonjakan harga smartphone baru, banyak konsumen mulai melirik pasar HP flagship bekas sebagai solusi cerdas untuk tetap mendapatkan performa tinggi dengan harga terjangkau.
Menariknya, beberapa model flagship rilisan 2–3 tahun lalu kini dapat dibeli dengan harga di bawah Rp2 jutaan dan masih sangat relevan untuk digunakan di tahun 2025.
HP flagship lawas biasanya dibekali dengan chipset kelas atas, layar AMOLED berkualitas tinggi, kamera unggulan, serta fitur premium seperti wireless charging dan sertifikasi tahan air.
Semua keunggulan ini menjadikannya pilihan menarik, baik untuk gaming, fotografi, multitasking, hingga pemakaian sehari-hari.
Berikut adalah 5 HP flagship second murah terbaik 2025 yang masih layak dibeli:
BACA JUGA:Pengguna BRImo Tembus 42,7 Juta, Tumbuh 21,2% Berkat Kemudahan dan Kenyamanan Bertransaksi
1. Samsung Galaxy S10
Harga bekas: Rp2,3 – 2,6 jutaan
Chipset: Exynos 9820
RAM: 8GB
Layar: 6,1 inci Dynamic AMOLED, Quad HD+
Kamera: Triple (wide, ultrawide, telephoto)
Fitur: IP68, wireless charging, Samsung DeX
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: