Akibat Terjadinya Kebakaran Puluhan Kios Pasar Pulau Mas Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Ratusan Juta

Akibat Terjadinya Kebakaran Puluhan Kios Pasar Pulau Mas Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Ratusan Juta:dok/rel--
Para korban di antaranya menjual aneka sayuran, buah-buahan, sembako, ayam hidup, hingga kelapa parut.
Berikut sebagian nama korban pemilik kios yang terdampak kebakaran:
Ita Yan (toko manisan), Erna (sayuran), Yadi (ayam hidup), Noni (kelapa parut), Jamilah (kopi), dan Nurdin (sayuran).
BACA JUGA:Seorang Pria Diduga Dianiaya Brutal oleh Oknum Kades, Korban Teriak Minta Keadilan
Pemerintah daerah melalui instansi terkait tengah melakukan pendataan lebih lanjut untuk membantu para pedagang yang kehilangan mata pencaharian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: