Sejarah Kelam 1965, Lima Jejak Kuburan Massal Diduga Anggota PKI di Jawa Tengah

Sejarah Kelam 1965, Lima Jejak Kuburan Massal Diduga Anggota PKI di Jawa Tengah

Sejarah Kelam 1965, Lima Jejak Kuburan Massal Diduga Anggota PKI di Jawa Tengah-ist-

2. 16 Titik Pembantaian di Grobogan

Pembantaian serupa juga terjadi di Kabupaten Grobogan, di mana terdapat 16 titik yang menjadi tempat eksekusi massal. 

BACA JUGA:Ada Hubungannya dengan G30S/PKI, Misteri 9 Lokasi Pembantaian PKI di Indonesia

BACA JUGA:Ada Hubungannya dengan G30S/PKI, Berikut 9 Lokasi Pembantaian PKI dan Cerita Mistisnya

Beberapa di antaranya adalah Kali Genjing, Kali Glugu, dan Waduk Simo.

Menurut Bedjo Untung, ketua Yayasan Penelitian Korban Pembunuhan 1965/1966, mencatat bahwa lebih dari 5.000 orang menjadi korban di wilayah tersebut. 

Hingga kini, titik-titik tersebut menyimpan kenangan kelam bagi warga setempat.

3. Makam Plumbon, Diakui PBB

BACA JUGA:Horor Hutan Jati Jeglong di Pati Jawa Tengah, Misteri Kelam Lokas Pembataian Anggota dan Simpatisan PKI

BACA JUGA:Kode Redeem FF Terbaru, Jumat 16 Juni 2023 Untuk Dapat Skin M14 Evil Pumpkin Free Fire Gratis!!!

Makam Plumbon di Hutan Plumbon, Semarang, juga merupakan salah satu kuburan massal yang mencuri perhatian. 

Di tempat ini, aktivis dari Perkumpulan Masyarakat Semarang Untuk Hak Asasi Manusia (PMS-HAM) berhasil mengidentifikasi beberapa korban dari peristiwa 1965. 

Makam ini bahkan mendapatkan pengakuan dari badan internasional CIPDH, yang berada di bawah naungan UNESCO, sebagai bagian dari upaya mempromosikan hak asasi manusia.

4. Kuburan Massal di Hutan Jeglog, Pati

BACA JUGA:Perkembangan Gerakan Komunis Indonesia pada Awal Abad ke-20

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: