Karya Didit Hediprasetyo, Ini Baju Kontingen Indonesia untuk Pembukaan Olimpiade Paris 2024

Karya Didit Hediprasetyo, Ini Baju Kontingen Indonesia untuk Pembukaan Olimpiade Paris 2024

Baju kontingen Indonesia untuk pembukaan Olimpiade Paris 2024.--

Tradisi ini berlanjut pada Olimpiade 2020 di Tokyo, di mana Rio Waida mengenakan baju adat Bali Payas Madya sebagai pembawa bendera Merah Putih.

Pada Olimpiade 2024, atlet judo Indonesia Maryam March Maharani akan menjadi pembawa bendera Merah Putih.

BACA JUGA:Lakalantas di Jalan Noerdin Pandji, Anggota TNI AD tak Sadarkan Diri

BACA JUGA:Museum Mpu Tantular: Sejarah dan Misteri di Sidoarjo Penampakan Gaib

Pemilihan Maharani juga menandai kembalinya atlet Indonesia di cabang olahraga judo di Olimpiade, setelah 12 tahun tidak berpartisipasi sejak terakhir kali di Olimpiade 2012 dengan wakil Putu Wiradamungga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: