Kisah Putri Raja Terusir dari Istana, Kini Dikenal Sebagai Penguasa Pantai Selatan

Kisah Putri Raja Terusir dari Istana, Kini Dikenal Sebagai Penguasa Pantai Selatan

Konon di masa lalu, di daerah Pakwan yang kini dikenal sebagai Kota Bogor, Jawa Barat, berdirilah Kerajaan Pakuan Pajajaran yang dipimpin oleh seorang raja bernama Sri Baduga Maharaja atau Prabu Siliwangi. -DISWAY NETWORK-

BACA JUGA:Batu Menangis di Pantai Pemali Bangka Belitung: Fenomena Alam atau Mitos Lokal?

Ia dikenal sebagai putri yang cantik dan sakti, banyak pangeran dari berbagai kerajaan yang datang melamarnya. 

Namun, Putri Kandita mengajukan syarat agar mereka bisa mengalahkan kesaktiannya, termasuk bertempur di atas gelombang laut selatan. 

Tidak ada satu pun pangeran yang mampu mengalahkannya, sehingga mereka menjadi pengikut Putri Kandita.

Sejak itu, Putri Kandita dikenal luas sebagai Ratu Penguasa Laut Selatan Pulau Jawa, sebuah legenda yang terus hidup dalam cerita rakyat dan budaya Jawa hingga kini. (*/red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: