Update One UI, Diberi 'Hadiah' Layar Garis oleh Samsung

Update One UI, Diberi 'Hadiah' Layar Garis oleh Samsung

Garis di layar saat update One UI.--

Keunggulan ini disebabkan oleh penggunaan modem Qualcomm X75 5G pada seluruh lini Galaxy S24, yang menawarkan teknologi yang lebih canggih dan penerimaan sinyal yang lebih sensitif.

BACA JUGA:Bocoran Performa Samsung Galaxy Fold 6, Benchmark Tembus 14 Ribu!

Sementara itu, lini iPhone 15 menggunakan modem X70 5G yang lebih tua, yang memengaruhi kecepatan unduh dari ponsel tersebut.

Dengan kemampuan 5G yang lebih baik, Samsung Galaxy S24 dapat memberikan koneksi yang lebih stabil, meningkatkan produktivitas dan pengalaman hiburan pengguna di mana pun.

Namun, perlu dicatat bahwa kecepatan 5G yang diperoleh juga tergantung pada provider yang digunakan, lokasi dan waktu pengujian, serta penerimaan sinyal dari smartphone yang diuji. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: