Si Kecil Asam, Ini 8 Manfaat Belimbing Wuluh yang Tak Terduga

Si Kecil Asam, Ini 8 Manfaat Belimbing Wuluh yang Tak Terduga

Belimbing Wuluh-Foto: Rati-REL

Caranya, Anda bisa membuat jus belimbing wuluh selepas makan.

Jika tak kuat dengan rasa asamnya, Anda bisa meminum rebusan air belimbing wuluh dua kali sehari.

3. Menjaga Kekuatan Tulang dan Gigi

Gigi dan tulang akan semakin lemah seiring bertambahnya usia.

BACA JUGA:Ternyata Ini Manfaat Air Rendaman Biji Ketumbar

Anda bisa mengonsumsi belimbing wuluh untuk dijadikan alternatif asupan kalsium bagi kekuatan tulang dan gigi.

Kandungan kalsium dalam belimbing wuluh terbilang cukup tinggi.

Selain itu, buah ini juga memiliki kandungan fosfor untuk meningkatkan efektivitas mineral yang akan menambahkan kepadatan dan kekuatan pada gigi dan tulang.

4. Membantu Mengobati Batuk, Pilek, dan Demam

BACA JUGA:Tak Disangka, Ini 14 Manfaat Kunyit Putih

Sebagian banyak orang tentu pernah mengalami sakit seperti batuk, pilek dan demam.

Anda bisa mengonsumsi rebusan buah belimbing wuluh untuk mengatasi berbagai gangguan kesehatan tersebut.

Sebab, buah ini kaya vitamin C yang dapat membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.

5. Ampuh Membasmi Jerawat

BACA JUGA:Menakjubkan! Ini 5 Manfaat Daun Kemangi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: