Lapas Pagar Alam Tambah Kolam Bioflok untuk Dukung Ketahanan Pangan dan Kemandirian Warga Binaan

Minggu 13-04-2025,20:48 WIB
Reporter : Andika
Editor : Andika

“Harapan kami, kegiatan seperti ini bisa terus berlanjut dan berkembang, sehingga memberikan dampak positif yang lebih luas, baik bagi warga binaan maupun masyarakat secara umum,” tambah M. Rolan.

BACA JUGA:Seleksi Paskibraka Empat Lawang 2025, Semangat dan Air Mata Warnai Proses Pemilihan

Dengan penambahan kolam bioflok ini, Lapas Pagar Alam semakin optimis dapat memperkuat peran dalam mendukung program pemerintah di sektor pangan sekaligus membina warga binaan menjadi pribadi yang mandiri dan produktif.

 

Kategori :