Itel Siap Luncurkan S25 Ultra dengan Spesifikasi Premium Harga Terjangkau

Itel Siap Luncurkan S25 Ultra dengan Spesifikasi Premium Harga Terjangkau

Istimewa/internet--

BACA JUGA:Xiaomi Unjuk Gigi dengan Empat Smartphone Andal di Bawah 1 Juta

BACA JUGA:Bocoran Spesifikas Oppo Reno13 Pro, Segera Hadir di Indonesia

Ini memastikan pengguna mendapatkan update terbaru dan fitur keamanan mutakhir. 

Selain itu, ponsel ini juga dilengkapi dengan NFC, fitur yang semakin dibutuhkan dalam kehidupan modern untuk transaksi digital dan pengecekan saldo e-money.

Tidak ketinggalan, sensor sidik jari di bawah layar menjadi fitur unggulan lainnya. 

Biasanya, teknologi ini hanya tersedia pada ponsel kelas atas, namun Itel berani menyematkannya di S25 Ultra. 

Fitur ini meningkatkan keamanan perangkat sekaligus menambah kesan premium.

Harga Kompetitif

Dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB, Itel S25 Ultra dibanderol sekitar Rp 2 jutaan. 

BACA JUGA:iQoo 13 Siap Jadi yang Pertama Bawa Snapdragon 8 Elite ke Indonesia

BACA JUGA:Lima Rekomendasi HP Infinix yang Mampu Hasilkan Video 4K

Dengan harga tersebut, pengguna mendapatkan ponsel dengan spesifikasi canggih yang mampu bersaing dengan merek besar lainnya di kelas menengah. 

Ponsel ini cocok bagi mereka yang menginginkan perangkat berfitur premium tanpa harus mengeluarkan biaya besar.

Itel S25 Ultra menjadi solusi ideal bagi konsumen yang mendambakan smartphone dengan layar berkualitas, performa mumpuni, dan fitur-fitur modern. 

Apakah Anda siap menyambut kehadiran Itel S25 Ultra pada bulan November nanti? 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: