Kisah Intelijen Indonesia: Keluarga Baru Tahu Kalau Dardjai adalah Intelijen Setelah Beliau Meninggal Dunia

Kisah Intelijen Indonesia: Keluarga Baru Tahu Kalau Dardjai adalah Intelijen Setelah Beliau Meninggal Dunia

Istimewa/internet--

"Orang yang diberikan kemampuan intelijen," jelas Danrem, menambah dimensi baru pada kisah hidup Sersan Dardjai yang luar biasa ini.

Nuryana, anak keenam Dardjai, mengaku bahwa ia dan keluarganya tidak banyak memahami mengenai kepangkatan dan penghargaan militer yang dimiliki ayahnya.

BACA JUGA:Raja Thailand Lantik Perdana Menteri Termuda dalam Sejarah

BACA JUGA:Kisah Dua Tokoh yang Berbeda dalam Sejarah Kuningan dan Cirebon Arya Kuningan dan Arya Kemuning

Namun, setelah mengetahui lebih dalam, Nuryana semakin menyadari bahwa ayahnya bukanlah orang sembarangan.

"Bapak saya bukan orang sembarangan," kata Nuryana, yang saat ini tinggal di Cibeusi, Jatinangor.

Sersan Dardjai terakhir kali bertugas di Kodim BS/Kota Bandung. Ia menikah dua kali, pertama dengan Euis Sumarni (alm) dan kemudian dengan Nani Suhaeni (60, alm).

Nuryana dan Dartini adalah dua dari anak-anaknya yang paling tekun merawat Sersan Dardjai hingga akhir hayatnya.

BACA JUGA:Sejarah Panjat Pinang: Dari Belgia hingga Indonesia

BACA JUGA:Apakah Raksasa Pernah Hidup di Bumi? Sejarah dan Mitos yang Menggugah

Pengabdian dan dedikasi mereka menjaga warisan ayah mereka menunjukkan bahwa nilai-nilai perjuangan tetap hidup dalam keluarga ini.

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: