Kisah Pahlawan Legendaris dari Tanah Sunda yang Menyebarkan Islam

Kisah Pahlawan Legendaris dari Tanah Sunda yang Menyebarkan Islam

Istimewa/internet--

Ia berkelana dari desa ke desa, mengajarkan kebijaksanaan dan nilai-nilai kebaikan.

Sifatnya yang rendah hati serta kebijaksanaannya membuat banyak orang tertarik mengikuti ajaran Islam.

Sunan Rohmat Suci juga dikenal dengan perjalanan spiritualnya.

Ia sering melakukan tapa dan berpuasa untuk mendekatkan diri kepada Tuhan.

BACA JUGA:Oknum Bidan di Palembang Dilaporkan atas Dugaan Malapraktik, Tidak Miliki Izin Praktik Resmi

BACA JUGA:Oknum Bidan di Palembang Dilaporkan atas Dugaan Malapraktik, Tidak Miliki Izin Praktik Resmi

Dalam salah satu tapa-nya, ia mendapatkan wahyu untuk membangun masjid di wilayah Pajajaran sebagai pusat kegiatan keagamaan dan pendidikan.

Masjid tersebut kemudian menjadi simbol kehadiran Islam di tanah Sunda.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: