Kabar Gembira untuk Guru dan Dosen, Ada Beasiswa dari Kemendikbud Ristek, Ini Syaratnya
Ilustrasi-Foto: Ist-Net
BACA JUGA:Cari Kerja dan Cari Beasiswa, Ini 3 Lembaga Kursus TOEFL/IELS Secara Online
f. Mengunggah dokumen ijazah asli atau telah dilegalisir
g. Mengunggah dokumen jenjang studi sebelumnya yang ada pembuktian dengan transkrip nilai asli atau telah legalisir
h. Skor minimal kemampuan bahasa Inggris TOEFL ITP 460/iBT 48/IELTS 5.5 atau Duolingo English Test 75.
(Dikecualikan bagi peserta yang pendidikan sebelumnya menggunakan Bahasa Inggris sebagai Bahasa Pengantar Utama)
i. Mengunggah sertifikat berlisensi TOEFL ITP/iBT atau IELTS dari lembaga penyelenggara tes TOEFL ITP, TOEFL iBT, IELTS atau Duolingo English Test
Sementara itu, informasi lengkap Beasiswa Micro Credential, bisa kalian cek pada laman ini.
https://gtk.kemdikbud.go.id/lpdpgtk/diksus/
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: