7 Inovasi Membuat Hj Hepy Safriani Mendapat Usulan Kenaikan Pangkat Luar Biasa

7 Inovasi Membuat Hj Hepy Safriani Mendapat Usulan Kenaikan Pangkat Luar Biasa

PAPAR: Hepy Safriani saat melakukan pemaparan sidang kenaikan Pangkat Luar Biasa (KPLB), Selasa (14/3/2023). -FOTO : RATI/REL-

7. Top 40 ASN Inspirasi Nasional.

Berkat program dan Inovasi yang dilakukan ini ia menjadi top 40 ASN inspiratif pada ajang anugerah ASN yang di selenggarakan oleh kementerian PAN-RB tahun 2020 lalu. Ia adalah ASN pertama dan salah satunya dari Kabupaten Empat Lawang yang mendapat penghargaan ini.

BACA JUGA:Capai Prestasi Pada Festival Rempah Sumsel 2022

BACA JUGA:Tingkatkan Capaian Prestasi Olahraga

Itulah deretan inivosi Hj Hepy Safriani sehingga mendapat penghargaan berupa usulan kenaikan pangkat luar biasa. (Mus)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: