Sejarah Inggit Garnasih: Perempuan Tangguh dari Sunda Istri Kedua Soekarno
Jumat 09-08-2024,14:44 WIB
Reporter : Andika
Editor : Andika
Perjuangan dan pengorbanannya selama mendampingi Soekarno menjadikan dirinya sebagai salah satu perempuan tangguh yang patut dikenang dalam sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia.