Tak Ada Biaya Namun Ingin Kuliah? Pemkab Ini Sediakan Anggaran Ratusan Juta Untuk Pelajar Berprestasi

Jumat 26-05-2023,10:08 WIB
Reporter : Tim Liputan
Editor : itdisway

”Kalau dananya kurang akan ditambah lagi di APBD-P (anggaran pendapatan dan belanja daerah perubahan, red),” tutur Bupati Lebong, Kopli Ansori seperti yang dilansir dari Rakyat Bengkulu (DISWAY.ID NETWORK).

Program beasiswa satu desa satu sarjana dimaksudkan meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM) di Kabupaten Lebong secara merata. 

BACA JUGA:Butuh Proses Panjang Dan Lama, Berikut Cara Daftar KIP

Setiap kelurahan dan desa harus memiliki warga yang berpendidikan sarjana. Seiring waktu jumlahnya juga harus terus meningkat. **

Kategori :