Ririn mengatakan lebaran keempat ialah momen untuk silaturahmi dengan teman-teman.
"Lebaran keempat ini mumpung masih libur kerja, saya bersama teman-teman silaturahmi sekaligus jalan-jalan ke tempat wisata yang ada di Empat Lawang dan Pagaralam," ucap Ririn. (Ian)