Lapas Kelas IIB Empat Lawang Ikuti Tasyakuran Virtual Puncak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61

Lapas Kelas IIB Empat Lawang Ikuti Tasyakuran Virtual Puncak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61:dok/Rel--
Sebagai wujud kepedulian sosial, Lapas Empat Lawang juga menyerahkan tujuh paket bantuan sosial kepada keluarga WBP.
Bantuan ini diharapkan mampu meringankan beban keluarga WBP sekaligus mempererat ikatan emosional antara keluarga dan pihak Lapas.
Acara ditutup dengan pemotongan tumpeng sebagai simbol rasa syukur atas perjalanan panjang Pemasyarakatan di Indonesia.
BACA JUGA:Wakil Gubernur Sumsel Hadiri Re-Launching The Grand Ballroom Hotel Arya Duta Palembang
BACA JUGA:Jumlah Pelunasan Bipih Jemaah Haji Sumsel 2025 Lampaui Kuota, Total 7.018 Calon Haji Siap Berangkat
Suasana hangat semakin terasa dalam sesi ramah tamah antara petugas Lapas dan para tamu undangan.
Momentum ini menegaskan komitmen Lapas Empat Lawang untuk terus berkontribusi aktif dalam menciptakan Pemasyarakatan yang berdampak positif bagi masyarakat luas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: