Cara Membuat Soto Padang yang Lezat dan Gurih, Berikut Resep dan Langkah-langkahnya

Cara Membuat Soto Padang yang Lezat dan Gurih, Berikut Resep dan Langkah-langkahnya

Soto Padang yang Lezat dan Gurih.--

EMPAT LAWANG, RAKYATEMPATLAWANG.DISWAY.ID - Soto Padang merupakan salah satu hidangan khas Indonesia yang berasal dari kota Padang, Sumatera Barat. 

Rasanya yang gurih, pedas, dan kaya rempah membuat soto ini menjadi favorit banyak orang. Soto Padang umumnya menggunakan daging sapi dan jeroan sebagai bahan utamanya, disajikan dengan kuah kaldu yang kental, serta dilengkapi dengan pelengkap seperti mie, tauge, daun bawang, dan bawang goreng. 

Bagi pecinta kuliner Indonesia, mencoba membuat Soto Padang di rumah bisa menjadi pengalaman kuliner yang menyenangkan. 

BACA JUGA:Resep Oseng Kates yang Gurih dan Lezat

Berikut adalah resep dan langkah-langkah untuk membuat Soto Padang versi Anda sendiri dikutif dari @cheche_kitchen

Bahan bahan:

- Soun secukupnya

- 500 gr daging sapi & Tulang sapi

- Bawang goreng, seledri, jeruk nipis, kerupuk merah secukupnya

Perkedel kentang utk pelengkap

Air secukupnya (kurleb 3-4 literan air/ secukupnya

BACA JUGA:Jejak Peninggalan Zaman Penjajahan Belanda di Lahat: Memori dan Sejarah yang Menginspirasi

- 20 lembar daun jeruk

- 6 lembar daun salam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: