Daftar 12 Ruas Jalan Tol Sumatera yang Dapat Dilalui di Musim Mudik 2023

Daftar 12 Ruas Jalan Tol Sumatera yang Dapat Dilalui di Musim Mudik 2023

foto: Istumewa/HK--

JAKARTA, RAKYATEMPATLAWANG.DISWAY.ID - Keberadaan jalan tol di Pulau Sumatera, sangat membantu memotong rentang waktu perjalanan dari suatu kota ke kota lain, dari suatu wilayah ke wilayah lain di Pulau Sumatera.

Nah, menjelang Musim Mudik 2023 ini, ada beberapa ruas Jalan Tol di Pulau Sumatera yang dapat dimanfaatkan untuk dilintasi pemudik.

BACA JUGA:Pengendara Wajib Tahu, Gerbang Tol Prabumulih - Indralaya Ada di Sini

Berdasarkan data dari monitoring progres konstruksi jalan tol Sumatera yang dirilis Badan Pengelola Jalan Tol (BPJT), ada 12 jalan tol itu terbentang dari Lampung hingga Aceh. 

Berikut Data dan Lokasi 12 Jalan tol tersebut:

Ruas Tol Kayu Agung-Palembang-Betung (Waskita Sriwijaya)

1. Tol Kayu Agung-Jakabaring 

2. Tol Jakabaring-Jalintim 

Ruas Tol Medan - Binjai (PT Hutama Karya)

3. Tol Tj Mulia - Marelan

4. Tol Helvetia - Marelan

5. Tol Helvetia - Sei Semayang

6. Tol Sei Semayang - Binjai 

 BACA JUGA:Spesifikasi Jalan Tol Indralaya-Prabumulih Tidak 'Kaleng-kaleng' Siap Digunakan Mudik Lebaran

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: