Kejari Empat Lawang Bantu Stok Darah

Kejari Empat Lawang Bantu Stok Darah

REL Tebing Tinggi Kejaksaan Negeri Kejari Empat Lawang belum lama ini melaksanakan aksi donor darah dalam rangka mendukung hari donor darah sedunia dan juga menyambut HUT Ikatan Adhyaksa Dharmakarini ke XXI tahun 2021 Kepala Kejaksaan Negeri Empat Lawang Sigit Prabowo SH mengatakan pihaknya selalu bersedia menjadi relawan donor darah bila dibutuhkan sewaktu waktu Saya bersama seluruh staf keluarga besar Kejaksaan Negeri Empat Lawang sudah sepakat dan siap menjadi relawan donor darah bila ada masyarakat Empat Lawang perlukan katanya Donor darah merupakan bentuk kepedulian sosial warga Adhyaksa kepada masyarakat dan sekaligus meningkatkan imunitas bagi pendonor di masa pandemi ujarnya lagi Dia mengucapkan terima kasih kepada Unit Donor Darah UDD PNI Lahat yang sudah datang ke Empat Lawang untuk memenuhi permintaan Kejari Empat Lawang dalam melakukan kegiatan bakti sosial donor darah tersebut dalam membantu masyarakat yang membutuhkan Jadi kegiatan donor darah ini merupakan sebagai salah satu wujud nyata sebagai rasa peduli kepada sesama Mudah mudahan aksi sosial ini bisa memberikan manfaat besar bagi sesama manusia terkait ketersediaan stok darah bagi masyarakat yang membutuhkan katanya Sementara itu Kepala Teknis UDD PMI Lahat Renni SKM melalui Kepala Administrasi Gaya Susilawati menyampaikan selamat HUT Hari Bhakti Adhyaksa ke 61 dan HUT Ikatan Adhyaksa Dharmakarini ke XXI Tahun 2021 Menurut dia kegiatan bakti sosial donor darah yang dilakukan oleh Kejari Empat Lawang itu memiliki tujuan yang mulia untuk memberikan sumbangan darah kepada sesama yang membutuhkan di rumah sakit Komunikasi yang baik sudah terjalin sebelumnya menyambut hari ulang tahun Kejaksaan RI ke enam satu Kita sepakat untuk melakukan kegiatan donor darah yang diundang langsung oleh Kejari Empat Lawang Dan Alhamdullilah belasan kantiong darah dari pihak Kejari sudah terkumpul Dan tentunya kita mengucapkan terima kasih kepada Kejari Empat Lawang yang sudah menghubunggi kita dalam kegiatan donor darah ini Semoga darah yang terkumpul ini sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat katanya Arl

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: