Kejari Teken MoU dengan Pemkab Empat Lawang
RAKYATEMPATLAWANG SUMEKS CO Untuk meningkatkan pelayanan di bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Datun Pemerintah Kabupaten Empat Lawang bersama Kejaksaan Negeri Kejari Empat Lawang Selasa 7 6 2022 menandatangani Memorandum of Understanding MoU tentang kerja sama bidang datun di lingkungan Pemkab Empat Lawang Penandatangan nota kesepakatan yang dilaksanakan di ruang rapat Madani Pemkab Empat Lawang ditandatangani secara bersama sama oleh Bupati Empat Lawang H Joncik Muhammad S SI SH MM MH dan Kajari Empat Lawang Sigit Prabowo SH MH Turut menyaksikan Wabup Empat Lawang Yulius Maulana ST dan dihadiri oleh asisten staf ahli dan seluruh Kepala OPD di lingkungan Pemkab Empat Lawang Bupati Empat Lawang H Joncik Muhammad S SI SH MM MH menyebutkan penandatanganan kerja sama ini sebagai bentuk komitmen bersama dalam mendukung amanah pemerintah dalam rangka penyelenggaraan urusan pemerintah di Kabupaten Empat Lawang Di samping dengan adanya kesepakatan bersama antara Pemkab dan Kejari Empat Lawang dapat lebih menyempurnakan dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat di bidang Datun Dengan adanya kerja sama yang baik dapat membantu pemerintah daerah dalam mencari solusi dalam mengatasi persoalan di bidang hukum perdata dan tata usaha negara di lingkungan Pemkab Empat Lawang kata Joncik dk
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: