Kunjungan Presiden Prabowo ke Sumsel sendiri direncanakan menyentuh sektor-sektor vital seperti infrastruktur, pertanian, dan ketahanan pangan, membawa harapan besar bagi percepatan pembangunan daerah.
Masyarakat Sumsel pun menyambut positif dan optimis terhadap dampak strategis kunjungan tersebut, dengan dukungan penuh dari seluruh elemen pengamanan yang siap siaga menjaga keamanan Presiden RI.