Bupati Muba Tinjau Lokasi Banjir di Sanga Desa, Pastikan Bantuan untuk Warga

Kamis 13-03-2025,20:47 WIB
Reporter : Andika
Editor : Andika

Sementara itu, Camat Sanga Desa, Hendrik SH MSi, melaporkan bahwa debit air terus meningkat dengan kenaikan sekitar 30 cm dari hari sebelumnya.

Berikut data warga terdampak banjir di Kecamatan Sanga Desa:

Desa Kemang: 600 KK

Tanjung Raya: 544 KK

Ulak Embacang: 347 KK

Terusan: 210 KK

Ngulak 1: 230 KK

Ngulak 3: 200 KK

Keban II: 253 KK

Air Balui: 234 KK

Nganti: 107 KK

Jud 1: 115 KK

Jud 2: 168 KK

Pengage: 115 KK

Ngunang: 132 KK

Ngulak 2: 35 KK

Kategori :