Mourinho Siap Bikin Ronaldo Murka! Fenerbahce Incar Anderson Talisca dari Al-Nassr

Kamis 14-11-2024,10:30 WIB
Reporter : Mael
Editor : Mael

Selain Talisca, Mourinho memiliki beberapa opsi kreatif lain di lini depan, seperti Allan Saint-Maximin (pemain pinjaman dari Al-Ahli), Sebastian Szymanski (internasional Polandia), dan kapten Dusan Tadic.

BACA JUGA:Arne Slot Pastikan Peran Alisson Becker di Liverpool, Sementara Kelleher Bersinar di Tengah Cedera Sang Kiper

BACA JUGA:Saka dan Rice Dipastikan Absen, Harapan Timnas Inggris Menipis di Nations League

Namun, kehadiran Talisca diyakini dapat membawa sentuhan ekstra dalam serangan Fenerbahce, memperkuat suplai bola bagi para penyerang dan membantu mengejar Galatasaray di papan klasemen.

Perekrutan Talisca diperkirakan akan menjadi topik hangat di bursa transfer musim dingin nanti.

Jika berhasil, Mourinho tak hanya memperkuat skuat Fenerbahce tetapi juga memperburuk situasi Ronaldo di Al-Nassr yang masih berjuang meraih trofi liga Saudi perdananya sejak kedatangannya pada 2023. **

Kategori :