PT Bukit Asam Berikan Perlindungan Ketenagakerjaan untuk 500 Pekerja Rentan di Muara Enim

Jumat 08-11-2024,14:20 WIB
Reporter : Mael
Editor : Mael

Perlindungan ini akan melindungi para pekerja rentan dari risiko-risiko ketenagakerjaan yang kerap mereka hadapi, seperti kecelakaan kerja atau gangguan kesehatan.

BACA JUGA:Pemprov Sumsel dan BNN Sinergikan Langkah Berantas Narkoba Melalui Program P4GN

BACA JUGA:Pemerintah Sumsel Dorong Pembangunan Pelabuhan Palembang Baru untuk Optimalisasi Hilirisasi Sumber Daya Alam

BACA JUGA:BREAKING NEWS! Asap Hitam Mengepul di Gedung PLN Palembang

Pemerintah Kabupaten Muara Enim berharap agar program ini menjadi contoh bagi perusahaan lain untuk turut serta dalam memberikan perlindungan bagi pekerja rentan. 

Dengan adanya keterlibatan berbagai pihak, diharapkan seluruh pekerja di Kabupaten Muara Enim bisa mendapatkan jaminan sosial yang layak dan merasa aman dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. **

Kategori :