Lenovo Yoga Slim 7i 15 Aura Edition, Kombinasi Elegan dan Performa Tinggi dengan Intel Core Ultra Series 2

Minggu 06-10-2024,11:53 WIB
Reporter : Mael
Editor : Mael

Yoga Slim 7i 15 Aura Edition merupakan hasil dari kolaborasi Lenovo dengan Intel. 

Dengan tambahan fitur-fitur seperti Smart Modes dan Smart Care 24/7, laptop ini semakin unggul dibandingkan kompetitornya. 

BACA JUGA:Apple Rilis Pembaruan iOS 18.0.1, Apa yang Baru dan Siapa yang Bisa Menggunakannya?

BACA JUGA:Google Luncurkan Fitur Pencarian Video Baru di Google Lens, Era Baru Pencarian AI?

Fitur Smart Share yang memudahkan sinkronisasi dengan ponsel pintar menjadi salah satu daya tarik utama. 

Dukungan penuh dari Copilot+ PC yang akan hadir di bulan November juga menambah nilai jual laptop ini.

Dengan harga mulai dari $1280 atau sekitar Rp19 jutaan, Lenovo Yoga Slim 7i 15 Aura Edition menawarkan kombinasi desain premium, performa tinggi, dan fitur canggih.

Bahkan, untuk model yang lebih tinggi dengan RAM 16 GB dan penyimpanan 1 TB, harganya masih di bawah $1500 atau sekitar Rp22 jutaan. 

BACA JUGA:Gmail Hadirkan Pembaruan Besar, Rangkuman Kartu untuk Mempermudah Pengelolaan Email

BACA JUGA:Samsung Siapkan Peluncuran Galaxy S25, S25 Ultra Usung Snapdragon 8 Gen 4, S25 Base Gunakan MediaTek Dimensity

Ini menjadikannya pilihan ideal bagi mereka yang mencari laptop premium dengan harga kompetitif.

Dengan segala inovasi yang ditawarkan, Lenovo Yoga Slim 7i 15 Aura Edition membuktikan diri sebagai perangkat yang layak diperhitungkan di pasar laptop premium. **

Kategori :