Pilu! Kebakaran Tewaskan Penderita Stroke

Minggu 08-09-2024,21:18 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Adi Candra

Namun, setelah api padam, petugas dan warga menemukan Roni sudah dalam keadaan tidak bernyawa.

BACA JUGA:Warga Geger Saat Karnaval HUT RI ke-79 Terjadi Kebakaran

BACA JUGA:Tragedi Triangle Shirtwaist, Kebakaran Pabrik yang Mengubah Hukum Perburuhan

Kapolsek Tanjung Raja, AKP Zahirin, menjelaskan bahwa penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan. 

"Dugaan sementara, api berasal dari rokok atau racun nyamuk bakar yang digunakan korban. Namun, kami masih menunggu hasil investigasi tim Labfor," ujarnya.

Jenazah korban sempat dibawa ke Puskesmas Tanjung Raja sebelum akhirnya dipulangkan ke keluarganya. 

"Anak-anak korban menerima musibah ini dengan lapang dada," pungkas AKP Zahirin.**

Kategori :