Inclinator Bukit Sulap Beroperasi Kembali!

Sabtu 10-08-2024,06:31 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Adi Candra

Dinas Pariwisata akan memfasilitasi PT Linggau Bisa untuk melakukan kerja sama dengan pihak asuransi.

BACA JUGA:Menyusuri Wisata Vulkanik: Sensasi Petualangan di Dekat Gunung Berapi Aktif, Berani Coba?

BACA JUGA:Seperti 17 Agustus! Hari Kemerdekaan Norwegia Syttende Mai Ternyata Juga Dirayakan Meriah

Ajak Keluarga Nikmati Sensasi Naik Inclinator

Adiwena mengajak seluruh masyarakat untuk mengajak keluarga dan sahabat berkunjung ke Bukit Sulap dan mencoba sensasi naik kereta miring. 

“Dengan keindahan alam yang masih asri dan fasilitas yang semakin lengkap, Bukit Sulap menjadi pilihan yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga,” ujarnya.

Dengan dibukanya kembali inclinator, diharapkan Objek Wisata Bukit Sulap dapat menjadi salah satu destinasi wisata favorit di Sumatera Selatan dan mampu menarik wisatawan dari berbagai daerah. **

Kategori :