7. Paralayang Tawangmangu:
Bagi pecinta olahraga ekstrem, tempat ini menawarkan pengalaman paralayang dengan pemandangan menakjubkan.
8. Air Terjun Jumog:
Air terjun yang lebih kecil namun tidak kalah menarik dari Grojogan Sewu.
9. Wisata Agro Kebun Strawberry:
Pengunjung bisa memetik dan menikmati stroberi segar langsung dari kebunnya.
10. Taman Hutan Raya (Tahura) Mangkunagoro) Tempat rekreasi dan edukasi dengan berbagai flora dan fauna.
BACA JUGA:Pantai Wediombo: Keindahan Pasir Luas di Yogyakarta
Nikmati liburan Idul Adha Anda dengan mengunjungi tempat-tempat wisata menarik di Tawangmangu ini!. (*)