Pemprov Sumsel Galakkan Literasi Digital

Jumat 01-12-2023,14:20 WIB
Reporter : Mael
Editor : Mael

BACA JUGA:Hotel Sky Garden Semarang: Memeluk Sejarah dan Mistis Di Kota Semarang

Kepala Dinas Kominfo Sumsel, Rika Efianti, melaporkan bahwa kegiatan ini bertujuan menciptakan konten kreator yang dapat membangun komunikasi aktif, kreatif, dan update secara global.

Peserta diajak untuk memahami keterampilan dasar pembuatan konten, termasuk etika penulisan agar tidak melanggar hukum.

Efianti berharap kegiatan ini menciptakan Branding Provinsi Sumatera Selatan yang baik di mata masyarakat dengan menyampaikan informasi yang akurat, terpercaya, dan up-to-date.

BACA JUGA:Menguras Emosi di Bioskop: Kisah Cinta 172 Days yang Membuat Penonton Berurai Air Mata!

Diskominfo, sebagai motor penggerak penyebaran informasi bermutu di era digitalisasi, mengajak seluruh OPD dan penggiat media sosial untuk bersama-sama menciptakan citra yang positif bagi Provinsi Sumatera Selatan. (*)

Kategori :