"Diduga sopir dalam keadaan mengantuk sehingga mobil menabrak tiang PLN karena sudah keluar dari jalur kendaraan," tuturnya.
Dikatakan Kapolsek, atas kejadian ini terjadi pemadaman sementara sampai tiang baru terpasang.
BACA JUGA:Ayah Wakil Gubernur Jawa Timur Tewas Kecelakaan
"Kita sudah berkoordinasi dengan pihak PLN, hari ini tiang baru langsung dipasang. Himbauan untuk pengendara agar berhati-hati, apabila mengantuk lebih baik berhenti dulu untuk beristirahat," pungkasnya. (**)