Pemenang Lomba Drumband dan Senam Diumumkan

Jumat 02-12-2022,09:27 WIB
Reporter : Anita S
Editor : Mael

EMPAT LAWANG, RAKYATEMPATLAWANG.COM - Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Empat Lawang telah sukses menggelar beragam kegiatan dalam rangka memeriahkan HUT ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional (HGN).

Teruntuk di PGRI Kabupaten Empat Lawang, lomba yang telah dilaksanakan yakni lomba drumband antar sekolah untuk siswa pada tanggal 21 November 2022, lomba senam antar sekolah untuk guru pada tanggal 22 November 2022, dan lomba mewarnai di atas koran yang akan dilaksanakan pada 6 Desember 2022 mendatang.

Berikut nama-nama pemenang lomba drumband dan lomba senam:

Pemenang lomba drumband SD/MI

 

- Juara 1, Gema Pemuda dari SD N 7 Tebing Tinggi

- Juara 2, Bahana Swara Mahardika dari SD N 8 Tebing Tinggi

- Juara 3, Bahana Citra Kreasi dari SD N 1 Talang Padang

- Juara 4, Gita Widya dari SD N 1 Tebing Tinggi

- Juara 5, Andika Bahana dari SD N 6 Tebing Tinggi

- Juara 6, Gema Khatulistiwa dari SD N 4 Tebing Tinggi

- Harapan 1, SD N 26 Tebing Tinggi

- Harapan 2, SD N 5 Tebing Tinggi

- Harapan 3, SD N 1 Pendopo

- Harapan 4, SD N 2 Tebing Tinggi

Kategori :

Terkait