Si Melon untuk Masyarakat Miskin

Senin 11-10-2021,15:13 WIB

RAKYATEMPATLAWANG COM Terkait terjadi adanya kesulitan memperoleh tabung gas melon Elpiji 3kg Pemerintah Kota Pagaralam melakukan langkah pengendalian mulai dari gelar Operasi Pasar hingga mensosialisasikan peraturan Walikota tentang pemakaian tabung gas 3kg Walikota Pagaralam Alpian Maskoni SH mengatakan barang bersubsidi seperti LPG 3 Kilogram hanya diperuntukkan bagi masyarakat miskin dan usaha mikro kecil dan dilarang untuk hotel restoran rumah makan pengusaha makanan atau bakery usah komersial industri dan transportasi Surat Edaran Walikota Nomor 510 521 DISP2KUKM 2020 tentang pemakaian tabung gas 3 kilogram ke Bright Gas 5 5 Kilogram dan Tabung Gas 12 Kilogram sebelumnya telah kami edarkan sebagai bahan acuan penggunaan LPG di masyarakat tutur Walikota Tepisah Fitri warga Bangun Rejo mengaku jika operasi pasar memang dilaksanakan sebagai masyarakat pengguna tentunya dapat terbantu Pasalnya diakuinya sudah sejak sepekan ini sangat langka dan sulit didapat Tabung Gas Elpiji 3 Kilogram Kalaupun ada penjual pengecer LPG 3 Kilogram yang ditemui tentu harganya dipastikan sangat melambung Semula dihargai sekitar 22 ribu hingga 23 ribu per tabung isi ulang namun kini barangnya langka bisa dihargai sangat melambung dan mau tak mau tetap kami beli daripada tidak masak di rumah tandasnya Rer

Tags :
Kategori :

Terkait